- Berikut Ini Cara Membuat Perusahaan Lebih Produktif
- Apa Saja Ciri Rekan Kerja Yang Toxic?
- Berikut Cara Menghadapi Rekan Kerja Yang Toxic
- Berikut Definisi dan Ciri Dari Toxic Success
- Apa Saja Indikasi Orang Yang Terkena Toxic Success?
- Bagaimana Cara Agar Tidak Terpengaruh Rekan Kerja Toxic?
- Berikut Tips Untuk si Mager Agar Lebih Produktif
- Berikut 5 Ciri Pemimpin yang Toxic
- Berikut Tanda Tempat Kerjamu Toxic
- Berikut 4 Ciri Toxic Leadership
siker.id - Toxic productivity merupakan sebuah istilah yang umum dikenal dalam budaya kerja saat ini. Ditandai dengan kondisi dimana seseorang tidak merasa puas dan selalu melakukan pekerjaan secara terus menerus agar produktif meskipun semua tugas yang dikerjakan sudah selesai hingga berakibat pada tergganggunya aktifitas sehari-hari seperti makan, mandi dan beristirahat. Gejalanya ditandai dengan merasa tidak bisa berhenti bekerja dan selalu mengerjakan tugas sampai overtime atau merasa bersalah karena tidak bisa bekerja sebanyak yang diinginkan. Untuk mengetahui apakah diri anda termasuk kedalam orang-orang yang mengalami toxic productivity, berikut adalah 5 ciri orang yang mengalami toxic productivity:
Baca juga: Ini Dia 3 Klasifikasi Utama dalam Psikotes Kerja!
1. Terlalu menetapkan ekspektasi yang tidak realistis untuk diri sendiri dan merasa kecewa atau merasa bersalah jika tidak terpenuhi
2. Merasa bahwa beristirahat akan membuat diri tidak produktif
3. Ketika sedang beristirahat, ada rasa tidak tenang, sulit bersantai dan pikiran menjadi teralihkan. Hanya memikirkan tugas/pekerjaan
4. Selalu memprioritaskan pekerjaan daripada diri sendiri
5. Pekerjaan/tugas yang diberikan memberikan dampak negatif pada hubungan dengan orang lain
6. Selalu mencari dan mencoba cara baru untuk memaksimalkan efisiensi dan efektivitas
7. Sering merasa tertinggal sehingga ada dorongan untuk terus menyelesaikan lebih banyak pekerjaan
8. Merasa gelisah saat tidak bekerja
9. Mengorbankan nilai diri anda demi tugas atau pekerjaan.
Baca juga: 3 Tips Kepemimpinan untuk Seorang Introvert!
Produktif dan dapat memanfaatkan waktu dengan baik memang hal yang bagus. Namun, sampai kelewat produktif bukanlah hal baik. Diperlukan manajemen waktu yang baik agar kesehatan mental dan fisik tetap terjaga. Untuk melawan toxic productivity, simak tips dibawah ini:
1. Fokus pada 1 hal besar untuk dikerjakan per hari dan membuat to-do list
2. Memotivasi diri sendiri dengan self reward, bisa dimulai dari hal kecil seperti membelikan makanan enak untuk diri sendiri
3. Membangun kebiasaan atau rutinitas yang positif. Bisa dimulai dengan menerapkan kebiasaan secara perlahan
4. Manajemen stress dengan mengelola diri sendiri baik pikiran, emosi serta jadwal harian.
Sekian artikel tentang Toxic Productivity. Semoga bermanfaat!
Baca juga: Sering Keluar, Pahami 3 Jenis Interview Kerja Ini!
Komentar
- Berikut Ini Cara Membuat Perusahaan Lebih Produktif
- Apa Saja Ciri Rekan Kerja Yang Toxic?
- Berikut Cara Menghadapi Rekan Kerja Yang Toxic
- Berikut Definisi dan Ciri Dari Toxic Success
- Apa Saja Indikasi Orang Yang Terkena Toxic Success?
- Bagaimana Cara Agar Tidak Terpengaruh Rekan Kerja Toxic?
- Berikut Tips Untuk si Mager Agar Lebih Produktif
- Berikut 5 Ciri Pemimpin yang Toxic
- Berikut Tanda Tempat Kerjamu Toxic
- Berikut 4 Ciri Toxic Leadership