- Bagaimana Memilih Perusahaan Untuk Karir Jangka Panjang?
- Apa Pengaruh Sosial Media Dalam Peningkatan Karir?
- Apa Perbedaan Antara Karir dan Pekerjaan?
- Apa Penyebab Karir Anda Tidak Berkembang?
- Berikut Ini Keuntungan Berlibur Buat Perkembangan Karir
- Berikut Tips Menyeimbangkan Karir dan Keluarga
- Berikut Tips Menjadi Wanita Karir Yang Sukses
- Berikut 5 Cara Menentukan Jenjang Karir Yang Tepat
- Berikut Ini 5 Kunci Sukses Dalam Karir
- Berikut Keuntungan Jalan Karir Generalist
siker.id - Saat ini menjadi salah satu volunteer online banyak dilakukan oleh para mahasiswa khususnya yang pastinya ingin belajar hal baru dan ada juga yang menerapkan ilmu yang didapat yang sesuai dengan jurusan kuliah. Ini jika kamu menjadi volunteer yang posisinya selaras atau sesuai dengan jurusan kuliahmu. Bahkan, pengalaman menjadi volunteer online juga bisa jadi modal dan nilai plus saat kamu melamar kerja nanti. Salah satu manfaat yang pasti didapat yaitu, mendapat berbagai relasi secara virtual. Selain mendapatkan manfaat relasi, Ada beberapa manfaat lainnya dari menjadi volunteer online. Berikut ulasannya!
Baca juga: 3 Penyebab Masa Depan Karir Tidak Menentu
Bisa menguasai beberapa software dan tools
Karena volunteernya online, Tentu untuk tugasnya juga dikerjakan secara online. Melalui, tugas tersebut kamu akan mengenal beberapa tools penting seperti, Google Sheet, Google Docs dan Google Drive. Itu belum termasuk tools yang digunakan sesuai dengan divisimu. Seperti, adobe jika kamu divisi design. dan mailchimp jika kamu divisi marketing.
Rekomendasi dan endorse skill di Linkedin
Memang tidak semuanya volunteer akan mendapatkan rekomendasi dan endorsement skill di akun linkedin kamu. Karena, ini diberikan jika mereka merasa puas dengan kinerja kerjamu atau bersifat sukarela dari mentor atau sesama rekan divisi volunteermu. Tapi, walau begitu kedua hal ini bisa jadi modal buat melamar kerjamu nanti, loh. Bahkan, dua hal ini juga bisa menjadi salah satu senjata dan pertimbangan dari rekrutmen perusahaan yang kamu lamar untuk menerimamu sebagai karyawan. Kini, banyak perusahaan yang meminta akun linkedinmu sebagai syarat saat melamar pekerjaan.
Uang pulsa atau kuota
Mungkin masih jarang banget ada yang paid volunteer. Karena biasanya dibayar dengan skill, pengalaman dan benefit yang sifatnya non-profit. Tetapi, ada juga platfrom volunteer yang memberikan uang. Tapi, bentuknya rata-rata berupa uang pulsa atau uang kuota internet. Ada juga yang memberikan uang tersebut hanya untuk Volunteer Terbaik atau tergantung kebijakan dari platfrom volunteer tersebut.
Sekian artikel tentang manfaat mengikuti volunteer online. Bila menyukai artikel ini bisa dibagikan ke banyak orang. Jika ada kritik dan saran bisa tulis pada kolom komentar. Terima kasih.
Baca juga: 5 Langkah Dalam Merintis Karir Mencapai Kesuksesan
Editor: -
Komentar
- Bagaimana Memilih Perusahaan Untuk Karir Jangka Panjang?
- Apa Pengaruh Sosial Media Dalam Peningkatan Karir?
- Apa Perbedaan Antara Karir dan Pekerjaan?
- Apa Penyebab Karir Anda Tidak Berkembang?
- Berikut Ini Keuntungan Berlibur Buat Perkembangan Karir
- Berikut Tips Menyeimbangkan Karir dan Keluarga
- Berikut Tips Menjadi Wanita Karir Yang Sukses
- Berikut 5 Cara Menentukan Jenjang Karir Yang Tepat
- Berikut Ini 5 Kunci Sukses Dalam Karir
- Berikut Keuntungan Jalan Karir Generalist